Program Pembangunan Desa Dringo-Todanan

PROGRAM PEMBANGUNAN DESA
7.1 Sarana dan Prasarana
1.      Pengaspalan jalan
2.      Talud jalan
3.      Jalan makadam
4.      Kantor PKK
5.      Perpipaan air

7.2 Ekonomi
  1. Irigasi
  2. Gedung pertemuan koperasi
  3. Lumbung Desa-
            7.3 Kesehatan
  1. Polindes

A.    Strategi Pencapaian
Arah Pengelolahan Pendapatan Desa
-  Pajak  dipungut  oleh Kepala  Dusun dibantu oleh  Perangkat  Desa  sesuai  dengan wilayah   rayonnya  masing - masing   kemudian  dikumpulkan  dan  disetorkan  oleh Sekertaris  Desa ke BKK  terdekat,  ada   kalanya  petugas   dari   Kabupaten datang sendiri sekaligus untuk mengevaluasi

B.     Arah Pengelolahan Belanja Desa
a.       Penghasilan Tetap Kades dan Perangkat Desa
b.      Tunjangan BPD dan Honor RT dan RW.
c.       Pengadaan Barang dan jasa
d.      Pengadaan  ATK, inventaris Kantor Desa dll.
e.       Biaya operasional Pemerintah Desa
f.       Biaya seragam Kades dan Perangkat Desa
g.      Meliputi biaya rapat dan perjalanan Dinas
h.      Pembangunan sarana dan prasarana, dll
Semuanya diatur dalam APBDes

C.    . Kebijakan Umum Anggaran
Pemerintah Desa bersama BPD melaksanakan musyawarah guna membahas anggaran yang dibutuhkan selama setahun dengan menggunakan tolok ukur pada tahun-tahun sebelumnya yang kemudian dituangkan dalam APBDes.















KALENDER MUSIM

Masalah//Kegiatan/Keadaan
PANCAROBA
KEMARAU
MUSIM HUJAN
Maret
April
Mei
Juni
Juli
Agust
Sept
Okt
Nop.
Des.
Jan.
Peb.
Musim pancaroba banyak anak terserang diare, flu

v
v









Musim kemarau sawah kering tidak bisa bercocok tanam



v
v
v
v
v
v



Jalan becek









v




0 komentar:

Copyright © 2013 desa-dringo.com